Logo Tridharma

Logo Tridharma
Blog Pendidikan. Diberdayakan oleh Blogger.

MATERI STRUKTUR DATA # PERTEMUAN 3 ARRAY DIMENSI BANYAK

Posted by Endang  |  No comments


Digunakan untuk mengelola data dalam bentuk 3 dimensi atau tiga sisi.
Deklarasi :
Type_Data Nama_Variabel [index1] [ndex2] [index3];

PEMETAAN (MAPPING) ARRAY DIMENSI TIGA KE STORAGE
Rumus :
@M[m][n][p] = M[0][0][0] + {((m-1) *(jum.elemen2 * jum.elemen3)) + ((n-1)*(jum.elemen 3))                                            +((p-1)}* L


Contoh suatu Array A dideklarasikan sebagai berikut :
int A [2][4][3], dengan alamat awal index A[0][0][0] berada di 0011(H) dan ukuran type data int = 2 Tentukan berapa alamat array di A[2][3][2] ?

TRINGULAR ARRAY (ARRAY SEGITIGA)
Tringular Array dapat merupakan Upper Tringular (seluruh elemen di bawah diagonal utama = 0), ataupun Lower Tringular (seluruh elemen di atas diagonal utama = 0).
Dalam Array Lower Tringular dengan N baris, jumlah maksimum elemen <> 0 pada baris ke-I adalah = I, karenanya total elemen <> 0.

Suatu Array Upper Tringular dan Array Lower Tringular dapat dengan order yang sama, dapat disimpan sebagai suatu array dengan order yang berbeda.


Untuk pembahasan selengkapnya teman teman dapat mendownload materi berikut:


15:33 Share:
About Naveed Iqbal

Nulla sagittis convallis arcu. Sed sed nunc. Curabitur consequat. Quisque metus enim venenatis fermentum mollis. Duis vulputate elit in elit. Follow him on Google+.

0 komentar:

Dapatkan Update terbaru dari Blog ini
Complete the form below, and we'll send you the best coupons.

Deliver via FeedBurner
back to top