Logo Tridharma

Logo Tridharma
Blog Pendidikan. Diberdayakan oleh Blogger.

BLENDER 3D # TEKNIK DASAR TEXTURE DAN RENDER OBJECT

Posted by Endang  |  No comments

Untuk memberikan warna pada objek.
Contoh tambahkan objek (Shift A) Sylider , UV Spehere, Plane
Pastikan dalam keadaan Object mode
Klik propertis Texture (jendela sebelah kanan)
Klik New
Klik bagian Type : pilih Image or Movie
Pada bagian Image : Klik folder tempat penyimpanan gambar yang akan dimasukkan sebagai texture (contoh pada Folder Texture | Brick |brick012.jpg)

Pada bagian Image Mapping : Klik repeat X:2, Y:2 untuk memperkecil ukuran gambar yang ditampilkan pada objek
Pada bagian Mapping : Klik projection sesuaikan dengan bentuk objeknya atau sesuai yang dikehendaki (contoh projection dipilih Tube untuk objek Cylinder)
Catatan : Texture tidak terlihat pada desain, tetapi akan terlihat pada saat objek di Render
Hasil setelah di lakukan Render Image dan disimpan sebagai texture bola.Jpeg :

Simpan Project dengan nama : Project2-texture bola
















Render 
Yang perlu diperhatikan, sebelum melakukan render, pastikan objek tertangkap dalam Camera
Klik menu Render pada jendela propertis sebelah kanan
Klik Folder tempat penyimpanan hasil output & Format hasil output
Setelah diatur lakukan Render : Klik Image untuk output gambar JPG dan Animation untuk output video AVI JPEG 
Setelah Render selesai, Tekan Esc pada keyboard untuk kembali ke bidang desain.

Selamat Berkarya.


09:53 Share:
About Naveed Iqbal

Nulla sagittis convallis arcu. Sed sed nunc. Curabitur consequat. Quisque metus enim venenatis fermentum mollis. Duis vulputate elit in elit. Follow him on Google+.

0 komentar:

Dapatkan Update terbaru dari Blog ini
Complete the form below, and we'll send you the best coupons.

Deliver via FeedBurner
back to top